Forex Trading

Forex Trading

KELEBIHAN Forex Dibandingkan Saham

profit  

Bisnis forex dan saham memiliki tujuan serupa, yakni meraih profit dari selisih pergerakan harga dalam setiap transaksi. Sehingga analisa tepat harus dikuasai oleh kedua trader tersebut, supaya bisa meraup keuntungan besar. Lalu dari kedua elemen bisnis tersebut, manakah yang paling layak anda perjuangkan?
Forex dikenal memiliki tingkat likuiditas tinggi daripada perdagangan saham. Menurut data Bursa Efek Jakarta, transaksi saham di BEJ hanya bekisar 5 trilyun rupiah setiap harinya. Angka fantastis dicapai oleh transaksi forex yang bisa menembus 5 trilyun dollar setiap harinya.Tingkat 5 trilyun dollar likuiditas yang terbilang sangat tinggi ini, membuat transaksi forex bisa terjadi kapan saja. Fakta ini menunjukkan kalau bisnis forex lebih menguntungkan daripada trading saham.
Aktivitas perdagangan forex bisa berlangsung selama 24 jam penuh. Setiap hari senin sekitar jam 4 pagi hingga jam 4 pagi di hari sabtu anda bisa menjalankan bisnis forex ini. Sehingga anda bisa melakukan transaksi forex sesuai waktu luang anda. Berbeda dengan perdagangan saham yang baru akan dimulai sekitar jal 9.30 hingga 16.00. Durasi waktu tersebut belum termasuk jam istirahat yang diterapkan.
Forex trading dan saham trading sama-sama bisa menghasilkan keuntungan besar. Semua faktor sangat tergantung pada kemahiran individu atau trader tersebut. Resiko lebih besar memang melekat pada forex trading, dibandingkan dengan saham trading. Tapi forex trading bisa memberikan potensi lebih besar, daripada perdagangan saham. Investasi mana yang terbaik, keputusan terbaik ditangan anda. Bisnis mana yang terbaik antara forex dan saham? Pemahaman atas seluk beluk kedua investasi tersebut, tentunya akan membawa dampak positif dalam memenangkan setiap transaksi. Kerja keras anda akan terbayar dengan hasil yang optimal.

Subscribe to receive free email updates: